Rapat Pemantapan HUT RI di Kahu

oleh -2,351 x dibaca

KAHU, TRIBUNBONEONLINE.COM–Rapat Pemantapan Panitia HUT ke-74 RI di Kecamatan Kahu, Rabu 17 Juli, di aula kantor Kecamatan Kahu, dihadiri Danramil Kahu, Kapolsek Kahu, ketua panitia Andi Malla, para kordinator cabang lomba masing-masing dari cabang olahraga dan seni.

Salah satu pertanyaan dari seksi olahraga Andi Santri mengharapkan, mitra kerja dinas kesehatan dan pengamanan dalam pertandingan olahraga, untuk mengantisipasi kemungkinan adanya gesekan antara pemain dan penonton.

Sementara Seksi Perkemahan, Made Ali, MM.Pd mengharapkan, alokasi dana HUT RI dan keperkemahan. Danramil Kahu dalam arahannya siap membantu seksi olahraga dalam pertandingan sepak bola nantinya, Seksi Kesenian mengusulkan penyediaan sarana seperti sound sistem berkualitas, dari seksi publikasi juga mengharapkan alokasi dana.(gus/wis)

BACA JUGA:  Dampingi Vaksin PMK, Lurah Apala Ajak Warga Masyarakat Tetap Jaga Kebersihan Kandang Ternak

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.